Ducati Konfirmasi Pemilihan Satu Kursi Tim Pabrikan di Bulan Juni, Siapa yang Layak?

Ducati Konfirmasi Pemilihan Satu Kursi Tim Pabrikan di Bulan Juni, Siapa yang Layak?


Satu kursi milik Jack Miller di tim pabrikan Ducati sedang diperebutan oleh Enea Bastianini dan Jorge Martin|MotoGP|

Sebaliknya Jorge Martin yang musim ini sudah empat kali selalu gagal finish akibat terjatuh, dinilai punya potensi besar untuk duduk di kursi tim pabrikan. Musim ini dia juga sudah naik podium dua di GP Argentina

Performa pembalap Spanyol ini musim lalu hingga musim ini masih terbilang sangat bagus. Musim lalu juga dia beberapa kali meraih pole position di sirkuit tertentu.

Ditambah lagi, Jorge Martin juga dikabarkan punya kontrak secara langsung dengan Ducati, sehingga peluang dia untuk promosi ke tim pabrikan sangat mungkin.

Juni Ducati Deadline

Bulan Juni mendatang Ducati Corse akan deadline untuk menentukan siapa yang akan mendampingi Francesco Bagnaia.

Sebelum memasuki bulan Juni, ada tiga ronde yang akan menjadi ajang audisi bagi Jack Miller, Jorge Martin dan Enea Bastianini di tiga sirkuit.

Tiga sirkuit yang dimaksud adalah Le Mans, Mugello dan Catalunya.

BACA JUGA:New Kawasaki KLX230R Resmi Hadir di Indonesia, Punya Jok Lebih Rendah dari Generasi Sebelumnya,

BACA JUGA:Jangan Sepelekan, Ini Pentingnya Pemanasan Sebelum Berkendara

BACA JUGA:Pembayaran Balap 2021 Belum Kelar, Tim Balap Stylobike Tagih Hutang ke Mandalika Racing Team

Tiga sirkuit tersebut, musim lalu setidaknya Jack Miller punya pengalaman bagus dengan dua podium dan satu kemenangan.

Meski musim lalu di tiga sirkuit tersebut Enea Bastianini dan Jorge Martin tak punya catatan balap cukup bagus, musim ini mereka punya paket cukup untuk bersaing dengan Jack Miller.

+++++


Satu kursi milik Jack Miller di tim pabrikan Ducati sedang diperebutan oleh Enea Bastianini dan Jorge Martin|MotoGP|

Temukan konten motorexpertz.com menarik lainnya di Google News

Sumber: