Dijual 500 Jutaan, Ini Spesifikasi Motor Off-Road Ducati DesertX

Dijual 500 Jutaan, Ini Spesifikasi Motor Off-Road Ducati DesertX

BACA JUGA:Lurah dan Kades di Sragen Dapat Yamaha NMAX Sebagai Kendaraan Operasional

BACA JUGA:Ini Waktu yang Tepat Mengganti Oli Mesin dan Oli Gardan Motor

Mesin ini dapat tenaga menghasilkan 110 hp pada 9.250 rpm dan torsi maksimum 92 Nm pada 6.500 rpm dalam konfigurasi Euro5. Performa 

Mesin ini juga memiliki semua pengembangan yang sudah dilakukan terlebih dahulu pada Monster dan Multistrada V2, termasuk kopling delapan bilah yang sangat ringan dan ringkas.

BACA JUGA:Keren, Motor Listrik BMW Ce-04 Tampil Lebih Keren dengan Gaya Urban

BACA JUGA:Kymco RevoNEX Muncul di EICMA 2022, Motor Listrik Bergaya Naked

Transmisi pada mesin ini dilengkapi dengan gear set yang memiliki bantalan untuk mengurangi gesekan serta meningkatkan kepresisian dan kehalusan saat melakukan perpindahan gigi.

Hal ini juga menjadi kontribusi dalam pengurangan bobot total mesin yaitu sebesar 1,7 kg dibandingkan versi sebelumnya.

BACA JUGA:Musim Hujan Datang, Begini Cara Mudah Berkendara Dengan Selamat

BACA JUGA:Peluang Rider AHRT di Seri Terakhir ARRC 2022 Untuk Rebut Juara Asia

Untuk menawarkan performa terbaik dalam berkendara off-road dan dalam berbagai penggunaan, Testastretta 11° telah dioptimalkan secara khusus. 

Transmisi ini memiliki rasio khusus yang berbeda dengan Multistrada V2. Rasio pada transmisi ini telah dipersingkat secara keseluruhan pada semua gigi hingga gigi kelima, untuk memastikan penyaluran tenaga yang baik dalam kondisi off-road.

BACA JUGA:Keren, 6 Petugas Yayasan Wahana Artha Terjun Langsung Bantu Korban Banjir

BACA JUGA:Francesco Bagnaia Bertemu Presiden Italia Setelah Jadi Juara Dunia MotoGP 2022

Gigi pertama dan kedua, khususnya, jauh lebih pendek, untuk memfasilitasi fase mengemudi kecepatan rendah pada lintasan tertentu khas penggunaan off-road. 

Temukan konten motorexpertz.com menarik lainnya di Google News

Sumber: motorexpertz.com