Simak Tips Terbaik Berkendara Motor Bareng Anak, Demi Keamanan dan Keselamatan

Simak Tips Terbaik Berkendara Motor Bareng Anak, Demi Keamanan dan Keselamatan

JAKARTA, MOTOREXPERTZ.COM - Berkendara sepeda motor menjadi suatu kegiatan yang mengasikan, terlebih bersama anggota keluarga seperti anak, namun hal tersebut tidah boleh asal dilakukan.

Sebab berkendara di jalan raya mengandung banyak resiko, salah satunya adalah tertabrak sepeda motor lain atau menabrak pengendara yang lain.

Oleh sebab itu, faktor keamanan menjadi barang mutlak saat berkendara bersama anak.

BACA JUGA:HARUS TAHU! Ini 6 Barang yang Wajib Ada di Bagasi Motor

Di luar negeri membonceng  anak-anak, ada aturan ketatnya. 

Di Prancis misalnya, memang tidak ada batasan usia untuk anak-anak membonceng tapi wajib mengenakan helm. 

Anak-anak di bawah 5 tahun harus menggunakan kursi khusus dengan pegangan dan sandaran kaki. Anak-anak di atas 5 tahun, kakinya harus mencapai pijakan.

Pengendara dan penumpang wajib mengenakan sarung tangan bersertifikat.

BACA JUGA:Intip Semua Keunggulan Motor Suzuki Avenis 125

Sementara di Inggris, semua kalangan usia bisa ikut membonceng sepeda motor selama mereka nyaman dan kaki dapat menapak di footstep.

Peraturan di sana juga memperbolehkan pemilik motor menyesuaikan tinggi footstep.

Berkendara motor dengan anak harus memperhatikan beberapa hal agar aman dan terhinda dari bahaya Lantas bagaimana sebetulnya berkendara sepeda motor yang aman di Indonesia ? berikut tipsnya.

1. Helm Sesuai Ukuran

Selalu pakai perlengkapan berkendara sesuai usia si anak, Helm misalnya, pastikan sesuai ukuran kepala mereka. Jangan lupa kenakan jaket, celana panjang dan sepatu  agar tidak kedinginan.

Temukan konten motorexpertz.com menarik lainnya di Google News

Sumber: