Jangan Nekat Mudik Bermotor Jika Belum Paham Hal Berikut Ini

Jangan Nekat Mudik Bermotor Jika Belum Paham Hal Berikut Ini

Servis Motor-Ilham-

 

“Mental dan sikap cari aman harus dicanangkan sebelum berangkat. Makna mental dan sikap cari aman cukup luas. Misalnya tidak ngebut karena ingin cepat sampai di kampung halaman, senantiasa mematuhi rambu-rambu lalu lintas dan sebagainya,” ucap Agus Sani.

 

2. Pastikan kesiapan kondisi motor

 

Kemudian pastikan motor dalam kondisi baik sebelum berangkat. Karena motor yang bermasalah akan menguras biaya dan tenaga lebih banyak di jalan.

BACA JUGA:Seru Nih! Kepala Mekanik Marc Marquez Siapkan Strategi Balas Bagnaia di MotoGP Amerika 2024

BACA JUGA:7 Nomor yang Wajib Disimpan saat Mudik Lebaran 2024, Ada Pertamina Hingga Korlantas Polri

Caranya cukup dengan memeriksa ban, rem, lampu, kelistrikan, klakson dan berbagai bagian penting lainnya. Bila perlu lakukan pemeriksaan lebih menyeluruh di bengkel resmi.

 

3. Pastikan kondisi fisik prima

 

Selain motor, kondisi fisik calon pemudik juga tak kalah penting. Pengendara dan atau yang dibonceng harus dalam kondisi fisik prima. Lakukan pemanasan sebelum mulai berkendara.

 

4. Siapkan perlengkapan keselamatan

Temukan konten motorexpertz.com menarik lainnya di Google News

Sumber: