Cara Mengatasi Bau Kaki Buat Bikers yang Rajin Pakai Sepatu, Lakukan 5 Langkah ini Bradsis, Dijamin Ampuh!

Cara Mengatasi Bau Kaki Buat Bikers yang Rajin Pakai Sepatu, Lakukan 5 Langkah ini Bradsis, Dijamin Ampuh!

Hal ini membuat sepatu kamu dapat dicuci atau dijemur setidaknya 2 hari sekali untuk mencegah munculnya bau.

2. Selalu cuci kaki hingga bersih

Langkah terpenting untuk menghilangkan bau kaki adalah dengan cara cuci kaki secara menyeluruh. 

BACA JUGA:Ternyata Negara Ini Berlakukan Peraturan Lepas Spion bisa Kena Denda Ratusan Ribu hingga Jutaan Loh Bradsis!

Cuci kaki Anda dengan bersih setiap hari menggunakan sabun yang mengandung antibakteri dan antijamur.

Setelah itu, keringkan sampai tuntas supaya kaki Anda, terutama pada sela-sela jari, tidak terasa lembap. Kaki yang kering juga mencegah tumbuhnya jamur di sela-sela jari.

+++++

3. Kenakan kaos kaki yang menyerap keringat

Jika menggunakan kaos kaki, pilihlah yang terbuat dari wol atau katun karena dapat menyerap keringat lebih baik. Jangan lupa juga untuk mengganti kaos kaki Anda setiap hari.

BACA JUGA:Tips Jaga Kesehatan Bikers Saat Pandemi Covid-19, Minum Ramuan Tradisional ini Punya 7 Manfaat Lo!

4. Eksfoliasi kaki

Eksfoliasi pada kulit kaki bertujuan agar anggota gerak tubuh ini terbebas dari sel-sel kulit mati serta kotoran yang menumpuk. 

Gunakan scrub khusus kaki dengan kandungan antibakteri, kemudian gosokkan pada kaki sambil memijat ringan.

Lakukan cara ini secara rutin setiap kali Anda mandi, niscaya bau kaki pun enggan berlama-lama muncul.

BACA JUGA:Tips Berkendara Aman dan Nyaman Saat Pandemi Covid-19, 7 Poin ini Jangan Anggap Remeh Bradsis!

Temukan konten motorexpertz.com menarik lainnya di Google News

Sumber: