Dibuka Hari Ini, Tiket GIIAS Semarang 2022 Cuma Rp 20 Ribuan

Dibuka Hari Ini, Tiket GIIAS Semarang 2022 Cuma Rp 20 Ribuan

BACA JUGA:Jangan Takut Ribet, Ini Tips Mudah Rawat Aki Motor Kalian, Bradsis

BACA JUGA:Jalur Cianjur - Cipanas yang Tertutup Longosor Mulai Dibuka Kembali

Pada penyelenggaraan perdananya, GIIAS Semarang 2022 akan menghadirkan teknologi dan produk terbaru dai sembilan merek kendaraan penumpang, yakni Daihatsu, DFSK, Honda, Hyundai, Mazda, Mitsubishi, Suzuki, Toyota dan Wuling. Enam merek sepeda motor juga akan memamerkan produk terkininya dari 6 merek, Benelli, Keeway, Exotic Bike, Pacific E-series, Polytron, dan United E-Motor.

Seluruh peserta GIIAS Semarang akan menampilkan teknologi dan produk terbaru, termasuk diantaranya adalah kendaraan berteknologi mutakhir, oleh karena itu GIIAS juga akan menjadi ajang yang memberikan wawasan dan edukasi terkini tentang industri otomotif.

BACA JUGA:Catat Jadwal dan Lokasi Samsat Keliling Polda Metro Jaya 21 November 2022

BACA JUGA:Dengan Tampilan Warna Baru, New Honda Scoopy Hadir di Jambi, Ini Harganya...

Mulai hari pertama GIIAS Semarang, pengunjung dapat mencoba langsung mobil impiannya pada area test drive dan test ride dijalur yang mencapai panjang 2 kilometer, antara Marina Convention Center sampai Jalan Marina Raya.

Temukan konten motorexpertz.com menarik lainnya di Google News

Sumber: giias 2022