Keren, Korlantas Mulai Uji Coba ETLE Pakai 'Drone Patrol' Bikin Pelanggar Lalu Lintas Gak Berkutik

Keren, Korlantas Mulai Uji Coba ETLE Pakai 'Drone Patrol' Bikin Pelanggar Lalu Lintas Gak Berkutik

"Para pelanggar tdk bisa lagi kompromi dg etle, interaksi dg petugas tdk ada lagi," tegasnya.

BACA JUGA:Rayakan Anniversary ke-100, Moto Guzzi Luncurkan V7 Stone Special Edition

BACA JUGA:Usung Tema Ride a Better Lifestyle, IMOS 2022 Siap Digelar Bulan November

Sebelumnya, Satlantas Surabaya juga mencoba memanfaatkan teknologi untuk menerapkan aturan keselamatan berlalu lintas. Mereka baru saja mengaplikasikan ETLE Mobile Gadget atau tilang elektronik dengan ponsel sejak awal September 2022.

Hal itu telah Satlantas Surabaya lakukan selama satu minggu ini untuk melakuakn sosialiasi.

BACA JUGA:Jadi Tempat Demo Kenaikan BBM Lagi, Lalin ke Istana Kembali ke Tutup

BACA JUGA:Terapkan ETLE Mobile Pakai HP, Begini Kata Satlantas Surabaya..

Menurut Kasat Lantas Polrestabes Surabaya Kompol Arif Fazlurrahman sistem baru tersebut berlaku di jalan umum. Seperti jalan protokol dan jalan umum.

+++++


Korlantas mulai uji coba sistem ETLE dengan Drone Patrol|Instagram/@aan.suhanan67|

"Peraturan lalu lintas itu berlaku di jalan umum. Jalan umum itu yang dilintasi masyarakat secara umum, bukan kawasan.Kayak perumahan itu kawasan." 

"Jadi jalan perlintas secara umum, daerah-daerah yang menjadi pengawasan kita, seperti jalan protokol, kemudian jalan-jalan arteri, penyokong Kota Surabaya," kata Kasat Lantas Polrestabes Surabaya Kompol Arif Fazlurrahman.

BACA JUGA:Berlanjut ke Surabaya, GIIAS Siap Hadirkan Teknologi Otomotif Terbaru

BACA JUGA:Catat Lokasi Samsat Keliling Polda Metro Jaya 13 September 2022

Arif menambahkan, petugas Satlantas Polrestabes Surabaya nantinya tidak hanya akan menilang pelanggar. Namun, mereka juga akan tetap mengatur lalu lintas. 

Temukan konten motorexpertz.com menarik lainnya di Google News

Sumber: motorexpertz