Pahami Kelistrikan di Motor, Ini Kelebihan dan Kekurangan AC dan DC

Pahami Kelistrikan di Motor, Ini Kelebihan dan Kekurangan AC dan DC

Lampu motor-Ilham-

Oleh karena itu, bagi pemilik kendaraan yang menggunakan arus DC perlu melakukan pengisian secara berkala.

Motor yang menggunakan arus kelistrikan DC juga tidak dilengkapi dengan saklar lampu, sehingga lampu akan otomatis menyala ketika kunci kontak diputar ke posisi ON. Karena tidak ada saklar, aki pun umurnya lebih pendek.

Temukan konten motorexpertz.com menarik lainnya di Google News

Tag
Share
Berita Lainnya