Pelajari Tips Merawat Smartkey Anda, Dijamin Lebih Praktis!

Jumat 10-11-2023,19:00 WIB
Reporter : Bima Tama
Editor : Priya Satrio

JAKARTA, MOTOREXPERTZ.COM - Era saat ini sepeda motor sudah menggunakan teknologi knob smartkey system. 

Teknologi smartkey pada motor terbaru telah menjadi tren terkini di dunia otomotif. 

Dengan inovasi ini, para pengendara dapat merasakan kenyamanan dan keamanan yang luar biasa. 

Smartkey adalah sistem keamanan dan akses berbasis teknologi yang menggantikan kunci konvensional pada motor.

BACA JUGA:Kunci Motor Tibs-tiba Hilang? Ini 4 Solusinya

Teknologi ini memungkinkan pemilik motor untuk membuka dan mengunci kendaraan tanpa menggunakan kunci fisik. 

Smartkey didesain dengan menggunakan teknologi nirkabel, sehingga pengendara hanya perlu membawa kunci digital atau kartu magnetik untuk membuka motor mereka.

Salah satu manfaat utama dari teknologi smartkey adalah kenyamanan.

Pengendara tidak perlu repot-repot mencari kunci di dalam kantong atau tas mereka. 

Cukup dengan mendekati motor, sistem akan secara otomatis mendeteksinya dan membuka kendaraan. 

Teknologi ini juga membuat proses menyalakan mesin sangat mudah. 

Pengendara hanya perlu menekan tombol pada smartkey untuk menghidupkan motor.

BACA JUGA:Inilah Kunci Rahasia Agar Motor Tetap Segar di Musim Kemarau

Simak Tips berikut ala motorexpertz.com untuk merawat sistem smartkey anda. 

1. Hindari menyimpan remot di bagasi motor atau rak pada motor.

Kategori :