Mau Cat Body Motor? Simak Tipsnya Biar Warna dan Hasilnya Sempurna!

Mau Cat Body Motor? Simak Tipsnya Biar Warna dan Hasilnya Sempurna!

Custom Warna Body Motor-@hondacomm-Twitter

BACA JUGA:Touring Pakai Skuter Matic di Pegunungan, Ini Tips Mengendalikannya di Turunan

Selain itu, hal tersebut juga dapat membuat warna catnya menempel lebih lama pada motor kesayangan bradsis.

Salah satu hal penting yang harus dilakukan ketika ingin mengecat motor adalah menggunakan cat dasar.

Hal ini diperlukan karena cat dasar yang akan membuat cat berikutnya dapat melekat kuat.

Daya tahan dari cat tersebut juga akan lebih tahan lama dengan menggunakan cat dasar.

BACA JUGA:Kebiasaan Malas Cuci Motor saat Hujan, Ini Dampak yang Harus Kamu Tahu

Dalam pemilihan warna cat dasar yang akan digunakan bradsis juga tidak boleh memilihnya secara sembarangan.

Misalnya bagi bradsis yang menggunakan warna cat biasa maka untuk cat dasarnya bisa menggunakan warna putih.

Sementara itu untuk warna metalik cobalah gunakan cat dengan warna silver.

Temukan konten motorexpertz.com menarik lainnya di Google News

Tag
Share
Berita Lainnya