Bikin Penasaran, Segini Harga Motor Balap Ducati Desmosedici GP23 Marc Marquez di MotoGP 2024

Bikin Penasaran, Segini Harga Motor Balap Ducati Desmosedici GP23 Marc Marquez di MotoGP 2024

Gresini Racing-Gresini Racing-

JAKARTA, MOTOREXPERTZ.COM - Marc Marquez tak pelak lagi menjadi salah satu bintang MotoGP 2024 usai empat tahun terpuruk bersama Repsol Honda.

Kini ia membela Ducati lewat Gresini Racing. Meski sekadar mengendarai Desmosedici GP23 alias motor lama, sang delapan kali juara dunia tampil sangat kompetitif. 

GP23 merupakan motor keluaran Ducati yang berusia setahun, yakni motor yang dipakai oleh para rider Ducati Lenovo Team dan Prima Pramac Racing pada 2023.

BACA JUGA:Hampir 300 Ribu Penggemar MotoGP Membuat Sejarah di Le Mans

BACA JUGA:Puluhan Guru di Jakarta dan Tangerang Disertifikasi Honda Wahana, Demi Mutu Pendidikan Vokasi

Motor ini bahkan menjuarai MotoGP 2023 bersama Pecco Bagnaia. Kini, GP23 'diturunkan' kepada para rider Gresini Racing dan Pertamina Enduro VR46 Racing Team, termasuk Marquez.

GP23 dikenal lebih sulit dijinakkan ketimbang GP22, versi pendahulunya.

Inilah yang membuat Enea Bastianini sulit beradaptasi musim lalu. Kendala yang sama dialami oleh Marco Bezzecchi, Fabio di Giannantonio, dan Alex Marquez musim ini.

Uniknya, Marc Marquez satu-satunya rider yang adaptasinya paling mulus walau sebelumnya hanya pernah mengendarai Honda RC213V. Nah, kalian ingin tahu berapa harga motor Desmosedici GP23?

BACA JUGA:Spesifikasi Lengkap Harley-Davidson Road Glide 2024

BACA JUGA:MForce Indonesia Ajak Jajal Deretan Produk Baru, Ada yang Siap Dirilis di PRJ 2024


Penasaran? Ini Dia Harga Motor Balap Ducati Desmosedici GP23 Marc Marquez di MotoGP 2024-motogp.com-

Rata-Rata Harga Sebuah Motor MotoGP

Seperti motor MotoGP lainnya, Desmosedici GP23 bermesin 1000cc 4-tak, memiliki berat 157 kg, memproduksi sekitar 260 tenaga kuda, dan kecepatan puncak alias top speed-nya bisa mencapai kurang lebih 360 km/jam.

Temukan konten motorexpertz.com menarik lainnya di Google News

Tag
Share
Berita Lainnya