Pembalap Muda Asal Indonesia Veda Ega Pratama Siap Lanjutkan Kemanangan!

Pembalap Muda Asal Indonesia Veda Ega Pratama Siap Lanjutkan Kemanangan!

Pembalap Muda Veda Ega Pratama Milik Potensi-RED BULL CONTENT POOL-RED BULL CONTENT POOL

Sebagai informasi, akhir pekan lalu merupakan penampilan pertama Veda di Le Mans, salah satu sirkuit bersejarah dalam dunia balap motor. 

Meski harus berjuang ekstra untuk mempertahankan posisi di lap terakhir, Veda tetap bersemangat dan berencana untuk terus belajar dan berkembang di setiap balapan berikutnya.

Dengan jeda tiga pekan sebelum seri ketiga di Sirkuit Mugello, Italia, Veda memiliki waktu untuk mengevaluasi dan mempersiapkan diri lebih baik. 

BACA JUGA:Veda Ega Pratama Raih Kemenangan Gemilang di Race 2 Asia Talent Cup Sirkuit Sepang

BACA JUGA:Tengok Dunia Sepeda Motor di Afghanistan, Bikin Kita Bersyukur Tinggal di Indonesia

Seri ketiga Red Bull Rookies Cup akan menjadi bagian dari event MotoGP Italia pada akhir bulan ini, dan Veda bertekad untuk terus memberikan yang terbaik dalam setiap kesempatan.

Ditengah persaingan yang semakin ketat, Veda menunjukkan bahwa ia memiliki potensi untuk bersaing di level yang lebih tinggi di masa depan. 

Dukungan dari para penggemar dan timnya juga akan menjadi modal penting bagi Veda dalam menghadapi tantangan yang lebih besar di masa depan.

Diharapkan Veda dapat terus menunjukkan peningkatan dan meraih hasil yang gemilang dalam setiap balapan yang dijalani.

BACA JUGA:Mantap, Veda Ega Pratama Kunci Juara ATC 2023 di Sepang

Sebagai seorang pembalap muda yang berbakat, Veda Ega Pratama merupakan harapan baru bagi dunia balap motor Indonesia. 

Berikut Jadwal Race Red Bull Rookies Cup 2024:

1-2: 27-28 April Jerez, Spanyol

3-4: 11-12 Mei Le Mans, Prancis

5-6: 1-2 Juni Mugello, Italia

Temukan konten motorexpertz.com menarik lainnya di Google News

Tag
Share
Berita Lainnya