Persaingan Motor Matic Adventure Semakin Ramai, Hadirkan Sosok Baru!

Persaingan Motor Matic Adventure Semakin Ramai, Hadirkan Sosok Baru!

KL BreraX 125 hadirkan berbagai macam fitur-2banh.vn-2banh.vn

JAKARTA, MOTOREXPERTZ.COM - Persaingan di pasar motor matic semakin ketat dengan semakin banyaknya model terbaru yang diluncurkan. 

Salah satunya adalah Honda ADV 160, motor matic adventure baru dengan mesin 125cc dan fitur canggih. 

Meskipun memiliki kapasitas mesin yang lebih kecil, motor matic ini mampu menjadi penantang serius bagi beberapa motor lainnya.

BACA JUGA:Warna Baru Honda ADV 160 Versi 2024 Semakin Tangguh, Garansi Rangka 5 Tahun Tanpa Batas Kilometer

Di Indonesia, dua model motor tanpa gigi yang populer adalah Yamaha NMAX dan Honda PCX 160

Sementara itu, Yamaha Aerox dan Honda ADV 160 lebih ditujukan untuk segmen anak muda atau penggemar petualangan. 

Motor-motor ini juga populer di beberapa negara Asia, Eropa, bahkan Amerika Latin.

Penjualan motor matic semakin meningkat, menggeser popularitas varian motor bebek atau motor sport. 

Salah satu pesaing Honda ADV 160 adalah BreraX 125 2024, produksi KL Motorcycles khusus untuk pasar Eropa. 

Motor ini memiliki fitur dan teknologi canggih, seperti lampu LED yang modern dan desain yang gagah.

BreraX 125 2024 menawarkan pengalaman berkendara yang nyaman dengan setang menghadap pengemudi dan kaca depan yang tinggi untuk melindungi dari hembusan angin. 

Motor ini dilengkapi dengan teknologi LED pada lampu belakang, lampu sein, serta lampu depan yang tahan lama.

BACA JUGA:Pantau Gerakan Honda, Sunting Trobosan Terbaru Urban Explore New Honda ADV 160

Fitur Smartkey digunakan untuk menghidupkan kendaraan, sehingga risiko pencurian bisa dikurangi.

Temukan konten motorexpertz.com menarik lainnya di Google News

Sumber: