Fenomena Binatang Masuk Lintasan Balap MotoGP, Mulai dari Burung Hingga Kerbau

Fenomena Binatang Masuk Lintasan Balap MotoGP, Mulai dari Burung Hingga Kerbau


Sirkuit Mandalika Lombok dimasuki seekor Kerbau.||Foto/Tangkapan Layar/@infoseputarlombok

Entah Kerbau ini masuk dari mana, namun yang menjadi sorotan adalah bagaimana keamanan sirkuit Mandalika Lombok dinilai banyak netizen masih lemah.

Hal tersebut mengingat, proses pembangunan sirkuit Mandalika saat ini tengah dikebut untuk menyambut dua ajang bergengsi, yakni World Superbike pada bulan November.

BACA JUGA:Vinales Akui Jauh Lebih Bahagia Bersama Aprilia Ketimbang di Yamaha

Sementara, di ajang MotoGP, sirkuit Mandalika secara resmi akan menjadi tuan rumah tes pramusim MotoGP 2022 mendatang.

Rencananya, agenda tersebut akan berlangsung pada 11-13 Februari 2022, di mana Marc Matquez Cs akan menjajal untuk pertama kalinya sirkuit tipe jalanan ini.

 
 
 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 

A post shared by #infoseputarlombok (@infoseputarlombok)

Temukan konten motorexpertz.com menarik lainnya di Google News

Sumber: